TEMPO.CO, Jakarta - Taipan Sugiyanto Kusuma alias Aguan hingga Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) digugat perdata melakukan perbuatan melawan hukum dalam proyek Pantai Indah Kapuk atau PIK 2. Gugatan ...
TEMPO.CO, Jakarta - Sejumlah orang menggugat taipan Sugiyanto Kusuma alias Aguan hingga Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) melakukan perbuatan melawan hukum dalam proyek Pantai Indah Kapuk atau PIK 2.