Merebus daun pepaya bersama daun singkong muda dapat menghilangkan rasa pahit daun pepaya. Untuk menjaga warna hijau dan kesegaran keduanya, tambahkan sedikit soda kue ke dalam air rebusan sayuran.
JawaPos.com - Jika dilihat secara sekilas, daun basil memang seperti kemangi, yakni memiliki aroma yang kuat. Namun ternyata, keduanya memiliki perbedaan. Kalau kemangi biasa disajikan sebagai lalapan ...
Banyak ramuan jamu terbuat dari bahan-bahan sederhana, terutama daun-daunan yang memiliki banyak khasiat. Beberapa resep jamu rebus dari daun berikut ini terbukti efektif dalam menurunkan kadar ...
Rebusan 800 mililiter air dicampur 30 gram daun pepaya, 20 gram daun blustru, 20 gram daun selasih, 10 gram lempuyang. Rebus keseluruhan bahan itu sampai surut airnya setengah dari volume mula.
Pasalnya, daun bawang mengandung vitamin K, vitamin C, zat besi, vitamin B9, tembaga/Cu, kalsium, vitamin A, mineral mangan, fiber, dan vitamin B2. Untuk mendapatkan manfaat daun bawang bisa diolah ...
Cuci daun mangga dengan benar. Rebus sampai air menjadi setengah. Saring dan minumlah dengan sedikit tambahan madu. Daun mangga memiliki sifat gastroprotektif yang melindungi perut dari berbagai ...
TRIBUNNEWS.COM - Tahukah Anda kalau merebus daun pepaya dengan tanah liat sebelum dimasak ternyata punya efek luar biasa? Bahkan, tips satu ini wajib banget Anda coba di rumah untuk masakan ...